
SAH! KPU TETAPKAN NANIK ENDANG RUSMINIARTI DAN SUYATNI PRIASMORO SEBAGAI BUPATI DAN WAKIL BUPATI MAGETAN
Sobatkom… Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Magetan secara resmi menetapkan pasangan calon nomor urut 1, Nanik Endang Rusminiarti dan Suyatni Priasmoro, sebagai Bupati dan Wakil Bupati Magetan terpilih dalam Pilkada

Pererat Silaturahmi, Forkopimda Kabupaten Magetan Olahraga Bersama Media
Dalam rangka mempererat silaturahmi dengan awak media, Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Magetan menggelar kegiatan senam bersama bertajuk “Olahraga Bersama Forkopimda Dengan Media” pada Jumat pagi (25/04/2025). Kegiatan yang

Pj Sekda Magetan Pimpin Upacara Hari OTODA XXIX
. Pada tanggal 25 April 2025 diperingati sebagai Hari Otonomi Daerah (OTODA). Hari ini menjadi tonggak sejarah bagi administrasi pemerintahan di Indonesia, dalam penyelenggaraan otonomi daerah. Tahun ini merupakan peringatan

Forkopimda Magetan Tinjau Sidang Terpadu Itsbat Nikah untuk 40 Pasangan
Jajaran Forkopimda Magetan meninjau pelaksanaan sidang terpadu itsbat nikah yang digelar oleh Pengadilan Agama Magetan, bertempat di Kantor Pengadilan Agama Magetan, Kamis (24/04/2025)..Kegiatan ini merupakan bentuk kerja sama antara Pengadilan

Lewat Talk Show RMI, PN Magetan Sosialisasikan Kemudahan Pelaksanaan Peradilan Elektronik ( Layanan E-Court )
Kemajuan teknologi menuntut sektor layanan masyarakat untuk juga turut berkembang mengikuti perkembangan teknologi dan kebutuhan masyarakat yang dilayani, tak terkecuali bagi layanan peradilan. Adalah aplikasi E-Court sebagai salah satu transformasi

Pangdam V/Brawijaya Lantik 1.027 Siswa Jadi Prajurit TNI AD
Bertempat di Lapangan Candradimuka Secata Rindam V/ Brawijaya Magetan, hari ini digelar upacara Penutupan Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI AD Gelombang I program TA. 2025, Jumat (25/04/25). Pangdam V/Brawijaya, Mayjen

Empat Perguruan Silat Datangi Polsek Nguntoronadi
Insiden bentrok antar perguruan silat di Desa Madigondo, Kecamatan Takeran, beberapa hari lalu menjadi perhatian serius berbagai pihak. Sebagai langkah meredam ketegangan dan mempererat persaudaraan, empat perguruan silat besar PSHT,

Lalui Proses Panjang, Akhirnya KPU Umumkan Jadwal Penetapan Paslon Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
Setelah menunggu sekian lama, proses demokrasi Pemilihan Kepala Daerah Kabupaten Magetan Tahun 2024 hari ini akan mencapai titik puncaknya. Rabu (23/4/25) dengan diumumkannya jadwal penetapan Paslon terpilih. Proses demokrasi yang