Bupati Magetan Berikan Motivasi Dalam Peringatan Hari Guru Nasional Tahun 2025

Peringatan Hari Guru Nasional (HGN) 2025 di Kabupaten Magetan mengusung tema “Guru Hebat, Indonesia Kuat” itu digelar Dinas Pendidikan, Kepemudaan, dan Olahraga Magetan di GOR Ki Mageti, pada 4–5 November 2025. Acara bertajuk Gelar Karya Inovasi Guru tersebut menjadi ajang unjuk kreativitas, kolaborasi, sekaligus bentuk apresiasi bagi para tenaga pendidik di Kabupaten Magetan. Rangkaian kegiatan […]
PEMKAB MAGETAN JALIN KERJA SAMA DENGAN POLITEKNIK ATK YOGYAKARTA UNTUK TINGKATKAN KUALITAS SDM

Pemerintah Kabupaten Magetan menjalin kesepakatan bersama dengan Politeknik ATK Yogyakarta dalam upaya memperkuat sinergi pembangunan daerah, khususnya di bidang pendidikan, pengajaran, dan peningkatan sumber daya manusia (SDM). Penandatanganan kesepakatan tersebut dilakukan oleh Bupati Magetan, Nanik Sumantri, dan Direktur Politeknik ATK Yogyakarta, Sonny Taufan, bertempat di Ruang Jamuan Pendapa Surya Graha, Rabu (05/11/2025). Kerja sama ini […]